1 / 4
3 / 4
4 / 4

Kang Aher Bakar Semangat Peserta Kembara PKS Kokab Cirebon, Indramayu dan Kuningan dalam Hadapi Pilkada Serentak 2024

Kang Aher di Tengah-tengah Peserta Kembara Cirebon.Pks.Id-- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan, Indramayu, Kota dan Kabupate...

Kang Aher di Tengah-tengah Peserta Kembara


Cirebon.Pks.Id-- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan, Indramayu, Kota dan Kabupaten Cirebon menggelar Kemah Bakti Nusantara (Kembara), di Bumi Perkemahan Palutungan, Kuningan (24-25 Agustus 2024).

Kembara gabungan dari Empat DPD ini dibuka oleh ketua DPD PKS Kabupaten Kuningan, H. Dwi Basyuni Natsir Lc. Dalam arahannya menyampaikan bahwa  kegiatan ini dilakukan untuk terwujudnya kader partai yang bugar, kuat, terampil dengan semangat perjuangan dan pengorbanan yang tinggi.

Kembara yang merupakan salah satu kegiatan PKS yang dirancang untuk memperkuat nasionalisme, kebangsaan, kebersamaan dan konsolidasi di antara kader-kadernya, Untuk kali ini  bertajuk "Pelatihan Peningkatan Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara".

Agenda ini dilakukan di setiap DPD di seluruh Indonesia. Dan untuk wilayah timur Jawa Barat, Kembara kali ini merupakan penggabungan dari lima DPD, yakni Kota Cirebon, Kabupaten Cirebon, Kabupaten Kuningan, Kabupaten Indramayu dan tambahan peserta dari Kabupaten Tasikmalaya.

Kembara yang berlangsung sukses selama dua hari ini, dihadiri oleh Dr.  KH Ahmad Heryawan, Lc, M Si, Gubernur Jawa Barat, periode 2008-2018.

Kang Aher, demikian sapaan akrab beliau dalam arahannya tentang wawasan kebangsaan, mengajak kader PKS untuk selalu mengupgrade diri dalam menanamkan semangat kebangsaan dan cinta tanah air bagi setiap kader partai.

 Ia menekankan bahwa kader PKS harus menjadi garda terdepan dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa, serta selalu menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dan aktivitas politik. 

"Acara Kembara ini akan menjadi sarana untuk memupuk semangat nasionalisme dan memperkuat komitmen kader terhadap bangsa dan negara. Terlebih dalam menghadapi fitnah yang saat ini ditujukan kepada PKS. " Ungkap Aher .

"Dalam kondisi fitnah, bahwasanya kita tak boleh berselisih dengan pimpinan kita. Lebih baik  Jangan berbantah-bantahan. Jangan terombang-ambing oleh gonjang-ganjing medsos yang tak jelas."  Tambah gubernur Jawa Barat yang selama kepemimpinannya telah menorehkan banyak prestasi.

Kang Aher yang kali ini didampingi sang istri, Dr. Hj. Netty Prasetiyani M.Si, yang juga merupakan anggota DPR-RI utusan Dapil peserta Kembara yakni Kota Cirebon, Kabupaten Cirebon dan Kabupaten Indramayu.

Dalam arahannya Netty berpesan agar kader PKS jangan baperan dalam menghadapi suasana ujian yang diarahkan kepada PKS akhir-akhir ini.

"Jangan Baperan, jadikan momentum Pilkada tahun ini, untuk terus bekerja dengan efisien dan selaras dalam mendukung calon yang diusung oleh partai." Ungkap Netty Aher.

Lebih lanjut ketua DPP PKS bidang Kesejahteraan Sosial ini, mengingatkan kader untuk bijak dalam bersosial media.

"Penting untuk selalu berpikir dua kali sebelum memberikan komentar di media sosial. Hindari komentar yang provokatif, menyinggung, atau dapat memicu perdebatan yang tidak sehat." Pungkasnya.

Sementara itu ketua pelaksana, Anton Budiono mengungkapkan bahwa agenda Kembara merupakan supporting system dalam upaya pemenangan pilkada serentak yang akan dilaksanakan beberapa bulan lagi.

"Semua peserta adalah pedang yang siap bertempur. Melalui Kembara inilah peserta diasah kembali agar tajam dan siap bertempur di medan dakwah." Ujar Anton.***(Tiesna)

COMMENTS

BLOGGER: 1
  1. Wah saya sangat senang sekali dengan PKS yg lebih Pancasila cinta NKRI dibandingkan tetangga sebelah yg selalu teriak saya Pancasila gembar gembor NKRI harga mati tapi keseharian nya tidak mencerminkan Pancasila dan selalu memecah belah NKRI, salam sehat dan waras buat PKS

    BalasHapus

Nama

#AhmadHeryawan #NettyPrasetiyani,1,#AzrulZuniarto,2,#CalonWalikotaCirebon2024 #PKS #PKSKotaCirebon,1,#Data BPJS Bocor #Netty #PKS #DPR RI #Pemeritah,1,#Dinas Peternakan kota Cirebon #Desa ternak terpadu #Perekonomian #COVID-19,1,#DPD PKS Kota Cirebon #2024WayahePKS,2,#DPD PKS Kota Cirebon #COVID-19 #Vaksinasi #Germas,1,#DPD PKS Kota Cirebon #FPKS DPR RI #17 Agustus #Lomba,1,#DPD PKS Kota Cirebon #Kesos DPD PKS Kota Cirebon,1,#DPD PKS Kota Cirebon #Muhammadiyah #Silaturahmi #Kebangsaan #Indonesia,1,#FastResponse #KepanduanKotaCirebon #RelawanBencanaPKS #KiprahPKSKotaCirebon,1,#FPKS #Netty Prasetiyani #COVID-19 #PMI #Malaysia Lockdown #Indonesia #DPR RI,1,#FPKS Kota Cirebon #Olahraga Sepeda #Kesehatan,1,#H Karso #FPKS #Kota Cirebon #Lingkungan,1,#HalalBihalal,1,#Kembara,1,#Kerja bakti #Bakti lingkungan #Pandemi #COVID-19,1,#Kota Cirebon #DISHUB kota Cirebon #Pemkot Cirebon #FPKS,1,#Minyak Goreng #DPD PKS Kota Cirebon #Pemerintah #Indonesia #COVID-19,1,#Mudik #Lebaran #PKS,1,#Netty #DPR RI # DPD PKS Kota Cirebob # Kericuhan di Rempang,1,#Netty #DPR RI #PKS #DBD #El-Nino,1,#Netty Prasetyani #Stunting #Indonesia #COVID-19,1,#Oksigen #Medis #Pandemi #PKS #DPR RI #Pemerintah,1,#Palestina #PKS #Pemerintah #Kemanusiaan #Kiprah Anggota DPR,1,#Palestina #PKS #Pemerintah #Kemanusiaan #Kiprah Anggota DPR #Indonesia #DPD PKS Kota Cirebon,1,#Palestina #PKS #Pemerintah #Kemanusiaan #Kiprah Anggota DPR #Indonesia #DPD PKS Kota Cirebon #HARKITNAS #Krisdayanti,1,#PilgubJabar #Asih #Beres #PKSKotaCirebon #AhmadSyaikhu #IlhamHabibie #Pilkada #PilwalkotKotaCirebon2024,1,#PilkadaSerentak,1,#PKS,1,#PKS #DPD Kota Cirebon,1,#PKS #Idul Adha #Covid-19,1,#PKS #Kiprah Anggota DPR #DPD PKS Kota Cirebon,1,#Rakerda,1,#Ramadhan Semangat Melayani Masyarakat,2,#THR #Idul Fitri #Lebaran #Pemerintah #PKS,1,#Vaksinasi #COVID-19 #FPKS kota Cirebon,1,#Vaksinasi #Covid-19 #Pemerintah #Lip Service,1,#Vaksinasi #Pemerintah #COVID-19 #PKS #DPR RI,1,2024 Wayahe PKS,6,2024WayahePKS,2,Aktivitas Kader,1,Aleg DPRRI. Kiprah Tokoh,1,Berbagi dan Melayani,1,BPKK PKS Kota Cirebon,1,Covid-19,1,Donor Plasma Konvaselen,1,DPC PKS Lemahwungkuk,1,DPD PKS Kota Cirebon,9,Dpra Larangan,1,DPTD PKS Kota Cirebon,1,Fraksi PKS Kota Cirebon,1,Go PKS Go,2,Hari Ayah,1,Hari Pahlawan 2022,1,Kepanduan PKS,1,kesos pks kota cirebon,1,Kiprah,2,Kiprah Anggota Dewan PKS,1,Kiprah Anngota DPRD PKS Kota Cirebon,1,Kiprah PKS,2,Kiprah Tokoh,2,Kolaborasi,1,Leadership,1,Lomba Baca Kitab Kuning,1,Maulidan,1,Pahlawanku Teladanku,1,Pelatihan Relawan PKS,1,Pemenangan 2024,2,penanganan covid-19,1,PKS,4,PKS Kota Cirebon,11,PKS melayani,4,PKS Menyapa,3,PKS Tanggap Bencana,1,Posko Dr Salim,1,Rakerda PKS Kota Cirebon 2022,1,Ramadhan Semangat Melayani Masyarakat,1,Senam Nusantara,1,Ta'jil On The Rood,1,Tahrib Ramadhan 1433 H,1,Tokoh,3,Tokoh PKS Cirebon,1,Vaksinasi,1,
ltr
item
DPD PKS KOTA CIREBON: Kang Aher Bakar Semangat Peserta Kembara PKS Kokab Cirebon, Indramayu dan Kuningan dalam Hadapi Pilkada Serentak 2024
Kang Aher Bakar Semangat Peserta Kembara PKS Kokab Cirebon, Indramayu dan Kuningan dalam Hadapi Pilkada Serentak 2024
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjFyztdYNncQVpUv5J7C8s8BJnDxRLVxZIsxox-D4gwPnw-3_1iPRD-HFY9J6bMwdolLCQVG9Z6hkd4Mnxo_-Zg1yGqkcG4ci4j5cEFRCUpZyrY-EXy43tcz_36RkiyJcu8pnEyGdeYkEVGLQN8cA79zKr9XamGK0HGehDPpcjJZmTOOzuHQvYvV5MBhz25/w640-h480/Aher%20Kembara.jfif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjFyztdYNncQVpUv5J7C8s8BJnDxRLVxZIsxox-D4gwPnw-3_1iPRD-HFY9J6bMwdolLCQVG9Z6hkd4Mnxo_-Zg1yGqkcG4ci4j5cEFRCUpZyrY-EXy43tcz_36RkiyJcu8pnEyGdeYkEVGLQN8cA79zKr9XamGK0HGehDPpcjJZmTOOzuHQvYvV5MBhz25/s72-w640-c-h480/Aher%20Kembara.jfif
DPD PKS KOTA CIREBON
https://cirebon.pks.id/2024/08/kang-aher-bakar-semangat-peserta.html
https://cirebon.pks.id/
https://cirebon.pks.id/
https://cirebon.pks.id/2024/08/kang-aher-bakar-semangat-peserta.html
true
2553939983443079809
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content